BMKG: Cuaca Hari Ini di Jabodetabek, Hujan Dengan Intensitas Sedang

3 April 2023 - 12:00 WIB
langgam.id

Tribratanews.polri.go.id - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) melaporkan wilayah Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi (Jabodetabek) diguyur hujan pada Senin (3/4/23). Dilansir dari laman resmi. BMKG, hujan bakal turun dengan intensitas sedang.

1.Jakarta Barat
Pada pagi cerah berawan, siang hujan, malam dan dini hari cerah berawan. Dengan suhu 23 sampai 29 derajat celsius dan kelembapan 75 sampai 95 persen.

Baca Juga: Polda Jateng Tangkap 3 Pelaku Perampokan BRILink

2.Jakarta Pusat
Di pagi cerah berawan, siang hujan, malam dan dini hari cerah berawan. Dengan suhu 24 sampai 29 derajat celsius dan 80 sampai 95 persen.

3.Jakarta Selatan
Pada pagi berawan, siang hujan, malam, dan dini hari cerah berawan. Dengan suhu 23 sampai 29 derajat celsius dan kelembapan 80 sampai 90 persen.

4.Jakarta Timur
Pada pagi berawan, siang hujan, malam dan dini hari cerah berawan. Dengan suhu 23 sampai 29 derajat celsius dan kelembapan 80 sampai 90 persen.

5.Jakarta Utara
Pada pagi cerah berawan, siang berawan, malam dan dini hari cerah berawan. Dengan suhu 24 sampai 29 derajat celsius dan kelembapan 80 sampai 90 persen.

6.Kepulauan Seribu
Pada pagi cerah berawan, siang berawan, malam dan dini hari cerah berawan. Dengan suhu 26 sampai 27 derajat celsius dan kelembapan 85 sampai 95 persen.

7.Tangerang
Pada pagi cerah berawan, siang hujan ringan, sore berawan, malam dan dini hari berawan. Dengan suhu 23 sampai 32 derajat celsius dan kelembapan 65 sampai 95 persen.

8.Bekasi
Pada pagi cerah berawan, siang hujan sedang, sore hujan ringan, malam cerah berawan, dan dini hari berawan. Dengan suhu 21 sampai 30 derajat celsius dan kelembapan 70 sampai 95 persen.

9.Depok
Pada pagi cerah berawan, siang hujan sedang, sore hujan ringan, malam cerah berawan, dan dini hari berawan. Dengan suhu 21 sampai 30 derajat celsius dan kelembapan 75 sampai 95 persen.

10.Bogor
Pada pagi pukul 07.00 WIB cerah berawan, pagi pukul 10.00 WIB hujan ringan, siang sampai sore hujan sedang, malam cerah berawan, dan dini hari berawan. Dengan suhu 20 sampai 30 derajat celsius dan kelembapan 80 sampai 95 persen.

(ek/pr/um)

in

Share this post

Sign in to leave a comment