
Tribratanews.polri.go.id – Gorontalo. Polda Gorontalo, TNI serta Satpol PP Provinsi Gorontalo menggelar operasi aman nusa II tentang penanggulangan dan pencegahan Covid-19 di jalan HB jassin Kota Gorontalo. Sabtu, (30/01/2021).
Penertiban dan pendisiplinan masyarakat terhadap protokol kesehatan terus diberikan motivasi agar para warga jangan lalai dan tetap protokol kesehatan di jadikan sandaran hidup di masa pandemi ini.
Sementara itu, Kabid Humas Polda Gorontalo Kombes Pol. Wahyu Tri Cahyono, S.I.K., menambahkan bahwa, penerapan protokol kesehatan ini di lakukan sebagai rasa peduli terhadap warga yang sampai saat ini masih juga di temukan tidak disiplin terhadap protokol kesehatan, dan dari sekian banyak pelanggaran, penggunaan masker masih sering di langgar oleh pengguna jalan.
“kami memastikan pengguna jalan tetap patuh dalam hadapi libur akhir pekan ini. Kami juga tidak segan-segan akan melakukan penindakan tegas bagi mereka yang tak mau peduli protokol kesehatan. Marilah kita putuskan mata rantai penularan Covid-19 dengan selalu bekerja sama dengan mendukung program pemerintah,”tegas Kabidhumas.
- Polda Gorontalo Kerahkan 600 Personel Jelang Perayaan Paskah
- Pasca Terjadinya Bom Bunuh Diri di Makassar, Polda Gorontalo Tingkatkan Pengamanan Tempat Ibadah
- Pasca Bom di Makassar, Polda Gorontalo Tingkatkan Kesiapsiagaan Pengamanan Tempat Ibadah
- Cegah Covid-19, Polri Larang Semua Bentuk Nobar Piala Menpora 2021
- Polda Gorontalo Menggelar Pelatihan Public Speaking
- Polda Gorontalo Gelar Patroli Obyek Wisata Di Hari Libur
- INP Holds Covid-19 Vaccination 2,282 For Retired Police Officers
- Tidak Puas Dengan Pelayanan Polri, Bisa Laporkan Melalui E-Dumas Presisi
- Bulan April, Polda Gorontalo Akan Terapkan Sistem Tilang Elektronik
- Polda Gorontalo Layanan Pengurusan SKCK Secara Online
success-komentar
error-komentar