Dir Binmas Polda Babel Ucapkan Terima Kasih Kepada Personel Jajaran

11 April 2025 - 19:00 WIB
Polda Babel

Tribratanews.polri.go.id - Babel. Dir Binmas Polda Kep. Bangka Belitung, Kombes Pol. Rudi Hermanto, S.I.K memimpin pelaksanaan apel Pagi Personel Polda Kep. Babel. Jumat, (11/4/25).
Kombes Pol. Rudi Hermanto mengucapkan terima kasih kepada seluruh personil karena telah menjaga situasi kamtibmas yang kondusif di Bangka Belitung dan meminta agar seluruh personil Polda Babel agar tetap mempertahankan dan meningkatkan etos kerja sehingga bisa memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat di Bangka Belitung.

” Terima kasih kepada seluruh personil karena telah menjaga situasi kamtibmas yang kondusif di Bangka Belitung, Oleh karena itu Dir Binmas meminta agar seluruh personil Polda Babel agar tetap mempertahankan dan meningkatkan etos kerja sehingga bisa memberikan pelayanan terbaik kepada masyarkat di Bangka Belitung.” ungkap Kombes Pol. Rudi Hermanto

Dir Binmas Polda Kep. Bangka Belitung enambahkan agar para personil tetap menjaga kebugaran tubuh dengan berolahraga.

”Hari ini hari jumat, gunakan waktu untuk berolahraga agar jasmani maupun rohani tetap terjaga sehingga bisa memberikan pelayanan prima kepada masyarakat” jelas Polda Kep. Bangka Belitung.

(pt/hn/rs)

Share this post

Sign in to leave a comment