Tribratanews.polri.go.id - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menginformasikan gempa bumi guncang wilayah Jawa Barat, tepatnya di daerah Garut, hari ini, Selasa (2/2/24).
Waktu terjadinya gempa sekitar pukul 05:21:10 WIB. Lokasi gempa bumi berada di titik koordinat 7.37 LS, 107.68 BT. Pusat gempa berada 29 km di barat daya Kabupaten Garut, Jawa Barat. BMKG sebut gempa miliki magnitudo 3.2. BMKG sebut gempa terjadi di kedalaman 136 Km.
"#Gempa Mag:3.2, 02-Apr-2024 05:21:10WIB, Lok:7.37LS, 107.68BT (29 km BaratDaya KAB-GARUT-JABAR), Kedlmn:136 Km #BMKG, Disclaimer: Informasi ini mengutamakan kecepatan, sehingga hasil pengolahan data belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data," tulis BMKG, dilansir dari tribunnews.
(ek/hn/nm)